Apa Saja yang Perlu Dibawa Saat Traveling ke Luar Negeri?
Apa saja benda yang perlu dibawa saat traveling ke luar negeri? Ternyata inilah jawabannya dan Anda bisa membacanya pada konten berikut. Pernahkah Anda bingung barang apa saja yang perlu dibawa saat traveling ke luar negeri? Meskipun terkesan sepele, tetapi jika salah satu hal penting tersebut ketinggalan bisa jadi liburan Anda kurang menyenangkan. Oleh karena itu, […]
Selengkapnya
5 Tips Traveling ke Luar Negeri Bersama Pasangan
Ketahui tips traveling ke luar negeri bersama pasangan berikut ini terutama bagi Anda yang belum pernah ke luar negeri sama sekali. PA | Jakarta– Berwisata ke luar negeri membutuhkan perencanaan yang cukup kompleks, apalagi bersama orang terkasih kita. Segala sesuatu yang menyangkut sampai ke tujuan menjadi hal yang sangat perlu diperhatikan agar tidak cekcok. Oleh […]
Selengkapnya
5 Tips Muslim Travelling ke Negara Minoritas Muslim dengan Aman dan Tenang
Tips muslim traveliling ke negara yang minoritas muslim. Ketahui penjelasan selengkapnya pada artikel berikut ini. Di negara minoritas ada beberapa batasan bagi seorang muslim. Oleh karena itu, untuk travelling ke negara tersebut kamu butuh berapa tips agar bisa keliling dengan aman dan nyaman. Salah satu tips muslim traveling ke negara minoritas muslim tentunya dari masalah […]
Selengkapnya
5 Tips Mencari Travel Terpercaya untuk Traveling Bersama Keluarga
PA | Jakarta–Liburan menjadi salah satu agenda paling penting ketika Anda membutuhkan refreshing terhadap kejenuhan aktivitas harian. Namun, Anda pastinya membutuhkan tips mencari travel terpercaya untuk traveling. Sebab, maraknya aktivitas liburan yang memberi banyak keuntungan kepada agen. Nyatanya seringkali dimanfaatkan oleh pihak kurang baik. Lantas, bagaimana cara tepat untuk menghindari penipuan tersebut? Anda bisa menyimak […]
Selengkapnya
Arab Saudi Berencana Hapus Visa Umrah Mulai 1 Muharram 1445 H
PA | Jakarta–Ketua Umum Himpunan Penyelenggara Umrah dan Haji (Himpuh), Budi Darmawan mengaku telah mendapat informasi dari Kedutaan Besar Arab Saudi bahwa visa umrah akan dihapus mulai 1 Muharram 1445 H. “Kebijakan ini memang belum pasti, tapi besar kemungkinan akan terjadi. Oleh karena itu kedepan hanya ada visa turis, dan semua jemaah harus kembali ke […]
Selengkapnya
Isra Festival Tangkap Peluang Pasar Wisata Halal
PA | Jakarta–Festival Indonesia Destination & Travel Halal (Isra) akan di gelar di Hal A JCC, Senayan Jakarta 23-25 Desember 2022. Event terbesar di akhir tahun ini menghadirkan 109 stand. Terdiri dari perusahaan travel haji dan umrah, produk keuangan syariah, aplikasi travel halal, hotel atau akomodasi halal, wisata muslim, halal food hingga kedutaan negara sekitar […]
Selengkapnya
4 Tips Membawa Passport dan Visa Saat Traveling Paling Aman
PA | Jakarta–Melakukan perjalanan panjang ke luar negeri, pastinya Anda membutuhkan beberapa dokumen penting. Contohnya seperti passport, visa dan dokumen lain. Jika Anda belum pernah liburan jauh, tentu membutuhkan tips membawa passport dan visa saat traveling. Meskipun terkesan begitu sepele, tetapi hal tersebut membutuhkan perhatian ekstra. Pasalnya jika Anda menaruh sembarangan atau bahkan hilang, pastinya […]
Selengkapnya
Priyadi Membuka Rapat Komite Skema LSP ATDA di Ciater
PA | Ciater–Dalam rangka Penyusunan Skema Sertifikasi Kompetensi Profesi untuk Biro Perjalanan Wisata dengan menggunakan SKKNI terbaru, oleh Dewan Pakar ASTINDO dan para Asesor Kompetensi Lembaga Sertifikasi Profesi Air Transport Distribution & Services Agencies (LSP ATDA). Priyadi Abadi atas nama Dewan Pengarah LSP ATDA memberi sambutan dan sekaligus membuka secara resmi Rapat Komite Skema LSP […]
Selengkapnya
Adinda Azzahra Gelar Manasik Umrah Plus Turki
PA | Jakarta–Salah satu bentuk rasa tanggungjawab untuk mengedukasi calon peserta tour umrah adalah dengan cara memberikan pembekalan kepada seluruh jamaah yang akan berangkat beribadah. Hal ini untuk memberikan layanan prima sehingga kualitas ibadah juga maksimal. Adinda Azzahra Tour & Travel, salah satu perusahaan jasa tour dan travel yang selalu memberikan layanan prima untuk […]
Selengkapnya