
Hikmah Setelah Berhijrah
JAKARTA. Di antara bingkai foto dan lukisan yang menempel pada dinding kantor Adinda Azzahra, terselip sebuah figura piagam penghargaan yang terbilang istimewa. Ya, piagam penghargaan Rekor MURI yang diberikan kepada Priyadi Abadi, Fouder & Chairman Indonesia Islamic Travel Communication Forum (IITCF) atas penyelenggaraan seminar bersambung terbanyak dalam perjalanan pada Juli-Juli 2016 lalu. Saat KONTAN menyambangi […]
Selengkapnya
Mengubah Pola Pikir Turis
JAKARTA. Berawal dari keprihatinan terhadap minimnya sumberdaya manusia di perusahaan agen perjalanan (travel) bagi orang muslim, Priyadi Abadi menggagas pendirian Indonesian Islamic Travel Communication Forum (IITCF). Maklum, selama ini mereka sebatas menggarap pasar umroh dan haji. Kalaupun ada umroh plus wisata ke Turki, Abu Dhabi, Dubai atau Aqsa lebih dikarenakan pihak airlines yang digunakan transit […]
Selengkapnya